Terkadang, wanita merasa tidak percaya diri dengan kulitnya sendiri. Tak ayal itu pun membuat mereka merasa tidak nyaman dalam beraktivitas.
Sebenarnya, untuk bisa percaya diri dengan kulit sendiri, Anda tentu bisa mengatasinya dengan cara menghilangkan pemikiran negatif tentang diri Anda.
“Semuanya bermula dari diri sendiri saat melihat kekuatan dan kelemahan diri, dan terlalu banyak berpikir,” kata psikolog klinis, Christina G. Hibbert.
Untuk itu, untuk menemukan rasa percaya diri dan kenyamanan pada kulit Anda, bisa lakukan beberapa hal berikut:
1. Membangun harga diri dan sadar diri
Menurut Hibbert, satu-satunya cara untuk membuat nyaman dengan diri sendiri adalah membangun diri dengan usaha yang lebih dari sekedari trik. Anda bisa mengatakan mencintai diri sendiri walaupun itu belum bisa dirasakan.
Dari sini pun Anda harus sadar diri dengan melihat keadaan diri sendiri, menyadari siapa diri Anda sebenarnya. Cari informasi tentang kelemahan dan kekuatan Anda.
2. Terima kelemahan Anda
Saat Anda belajar untuk sadar diri, coba terima semua tentang karakteristik diri Anda, yang baik atau pun buruk. Menerima kelemahan diri adalah hal yang terberat, tapi jika Anda bisa melakukannya, Anda akan bisa merasa nyaman dengan kulit yang dimiliki.
3. Usahakan berada dekat orang-orang yang positif
Memang tidak ada orang yang sempurna di dunia ini, tapi usahakan berada dengan orang-orang yang positif sehingga Anda merasa nyaman dan bisa membantu optimalkan rasa percaya diri Anda.
4. Hiraukan apa yang dibicarakan orang lain tentang Anda
Sebaiknya tidak usah mendengarkan pendapat orang lain tentang diri Anda. Semakin Anda mendengarkan mereka, bisa jadi malah semakinstres. Jadilah diri sendiri dan orang-orang yang tepat akan tertarik dengan Anda dengan alasan yang tepat juga.
5. Bersyukur
Jangan lupa, Anda juga harus selalu bersyukur dengan apa yang sudah Anda miliki, ingat semua yang indah. Sebab, dengan bersyukur bisa mengatasi rasa percaya diri dengan mengetahui kekurangan dan kelebihan, serta menumbuhkan rasa cinta pada diri sendiri.
Sumber | : bustle.com, |
Related Posts :
Sungguh Menyayat Hati !! 2 Hari ke ATM Tunggu Anak Kirim Uang, yang Terjadi Menyedihkan.. Kasih seorang ayah memang tidak tampak di mata. Namun pengorbanan mereka sangat besar dalam menjaga, mendidik dan membesarkan kita. Lagi-la… Read More...
Benarkah ??? Lama Menjomblo Ternyata Beresiko Mati Muda !! Tolong Sebarkan ....Ada hal yang mengejutkan terutama bagi yang masih belum menikah atau memiliki pasangan, pasalnya terlalu lama menjomblo beresiko mati muda. … Read More...
Begini lah Tips Agar Tidak Terjadi Perselingkuhan !!! Ini Etika Pertemanan Sehat Dengan Suami Orang Memiliki satu atau banyak teman memang tidak dilarang meskipun Kamu sudah menikah. Status Kamu sebagai istri tidak serta merta membatas… Read More...
Untuk Muslimah ....Agar Bisa Shalat Dengan Khusyu' Inilah 9 Tips, Yuk Sebarkan !!! Khusyuk bisa bertambah juga bisa berkurang sesuai dengan seberapa besar faktor-faktor pemicunya dilaksanakan ketika sedang menjalankan shal… Read More...
Yuk Sebarkan !!! 5 Keuntungan Menikahlah di Usia 21 hingga 25 Tahun !!! Sahabat jomblo sekalian, ternyata menikah diusia 21 hingga 25 tahun, memeliki keistimewaan lho... Sebagian pasangan memilih menikah d… Read More...
0 Response to "Wahai Para Muslim .... Bersyukur Salah Satu Kunci untuk Percaya Diri"
Post a Comment